Home / Tak Berkategori

Blusukan, Kapolres Ajak Warga Jaga Pilkada

- Redaksi

Rabu, 4 Maret 2020 - 23:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sumenep AKBP Deddy Supriadi blusukan ke Desa Grujugan, Gapura, Sumenep, Rabu, 04/03/2020. (*/SJ Foto)

Kapolres Sumenep AKBP Deddy Supriadi blusukan ke Desa Grujugan, Gapura, Sumenep, Rabu, 04/03/2020. (*/SJ Foto)

SUMENEP, seputarjatim.com- Kampanye “jaga kondusifitas” terus digalakkan Polres Sumenep jelang pelaksanaan Pilkada. Petugas terus blusukan ke wilayah pedesaan, untuk mengajak masyarakat ikut menjaga suasana kondusif di tahun politik.

Rabu, 04/03/2020, Kapolres Sumenep berkunjung ke rumah Kepala Desa Grujugan, Kecamatan Gapura. Kapolres temui puluhan tokoh masyarakat dan pemuda, pejabat muspika, termasuk petani dan nelayan.

Baca Juga :  Breaking News; Viral Pengemudi Mobdin Plat Merah Dikabarkan Arogan, Todongkan Pistol dan Ngaku Kolonel

“Intinya untuk mengajak warga menjaga kamtibmas jelang Pilkada. Walaupun masih beberapa bulan kedepan, tapi kita terus blusukan ke masyarakat untuk berkomunikasi,” terang AKP Widiarti, Kasubag Humas Polres Sumenep, Rabu, 04/03/2020.

Baca Juga :  DBHCT Sumenep Rp.40,9 Miliar, Siapa diuntungkan?

Dalam pertemuannya bersama warga, Kapolres Sumenep menyampaikan ajakan untuk menjaga kekompakan diantara warga. Deddy juga berharap nantinya pelaksanaan pesta demokrasi dapat dijaga secara bersama-sama. (mg4/red)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

MBG Tak Aman, Siswa Terancam, Kepala SPPG Saronggi Bungkam
Di Balik Pencitraan SPPG Rubaru, Anak Sekolah Diduga Dijadikan Uji Coba MBG
MBG dari SPPG Pakamban Laok 2 Picu Diare Siswa, Wali Murid Takut Melapor
Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng
Klarifikasi Kepala SPPG Jambu Berbelit, Sertifikat Wajib MBG Terbukti Belum Lengkap
Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam
Achmad Fauzi Wongsojudo Lantik Lima Komisioner KI Sumenep Periode 2025–2029
Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:20 WIB

MBG Tak Aman, Siswa Terancam, Kepala SPPG Saronggi Bungkam

Selasa, 27 Januari 2026 - 17:27 WIB

Di Balik Pencitraan SPPG Rubaru, Anak Sekolah Diduga Dijadikan Uji Coba MBG

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:12 WIB

MBG dari SPPG Pakamban Laok 2 Picu Diare Siswa, Wali Murid Takut Melapor

Senin, 26 Januari 2026 - 09:43 WIB

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng

Minggu, 25 Januari 2026 - 16:00 WIB

Klarifikasi Kepala SPPG Jambu Berbelit, Sertifikat Wajib MBG Terbukti Belum Lengkap

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Kepala SPPG Saronggi memilih bungkam saat ada MBG  yang bau (Doc. Seputar Jatim)

Peristiwa

MBG Tak Aman, Siswa Terancam, Kepala SPPG Saronggi Bungkam

Selasa, 27 Jan 2026 - 22:20 WIB