Seputar Jatim

Keripik Singkong, Sumber Ekonomi Warga Manding

Keripik Singkong, Sumber Ekonomi Warga Manding

SUMENEP, seputarjatim.com- mengolah singkong menjadi keripik sudah dilakoni warga Kecamatan Manding sejak puluhan tahun lalu. Keripik Manding pun tak lagi dijual di wilayah Sumenep saja. Kini, keripik berbahan singkong tersebut telah menembus pasar luar daerah.

Ikan Asap, Potensi Warga Ambunten

Ikan Asap, Potensi Warga Ambunten

SUMENEP, seputarjatim.com- Perikanan menjadi salah satu potensi yang dimiliki warga Ambunten, Sumenep, Jawa Timur. Salah satu yang menjadi daya tarik, adalah produksi ikan asap yang dilakukan warga setempat.

Ukiran Pragaan

Ukiran Pragaan

SUMENEP, seputarjatim.com- Jalan di sepanjang Kecamatan Pragaan penuh kayu. Inilah wilayah sentra ukiran di Kabupaten Sumenep. Hampir sebagian besar warganya bekerja menjadi pengrajin ukiran.

Pleci, Burung Berkacamata

Pleci, Burung Berkacamata

MASALEMBU, seputarjatim.com- Kecamatan Masalembu memiliki ragam daya tarik. Selain terkenal dengan panorama indahnya, pulau terjauh di Kabupaten Sumenep ini juga kaya akan potensi flora dan fauna.