Seputar sosialisasi tambang

Sosialisasi dan Pembinaan Tata Kelola Pertambangan dan BBM Subsidi digelar di Kantor Kecamatan Lenteng, Selasa, 25/08/2020. (Didik/SJ Foto)

Daerah

Gandeng Pengusaha, ESDA Sumenep Sosialisasi Aturan Tambang dan BBM Subsidi

Daerah | Selasa, 25 Agustus 2020 - 10:12 WIB

Selasa, 25 Agustus 2020 - 10:12 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com- Sosialisasi dan pembinaan tata kelola pertambangan dan penggunaan BBM-LPG subsidi terus digencarkan kantor ESDA Pemkab Sumenep, Jawa Timur.