Home / Tak Berkategori

Pelatihan dan Pembekalan Budidaya Ikan Bagi anggota Polres Jember dan Anggota Kodim 0824 Jember

- Redaksi

Kamis, 3 Juni 2021 - 18:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jember,Seputarjatim.com,-Bertempat di Lapangan tembak Polres Jember telah dilaksanakan kegiatan pelatihan dan pembekalan budidaya ikan bagi anggota Polres Jember dan anggota Kodim 0824 Jember. Kamis (03/6) 2021 Pkl. 10.00 s/d 12.30 WIB.

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut ada AKBP Arif Rachman Arifin, SIK, MH. (Kapolres Jember), Kompol Muhammad Setiyo Sudjatmiarto, SH (Kabag Sumda Polres Jember), KAPTEN Abdul Mutolib (Pasiter Kodim Jember), M Arif Sugiartani (Direktur Cv Putra Mandiri), Peserta pelatihan gabungan dari TNI/Polri dan Perwakilan Masyarakat serta UMKM.

Dari informasi yang berhasil dihimpun saat sambutan Kapolres Jember mengatakan, pada kesempatan kali ini kita harus bersyukur karena masih diberi waktu dan kesehatan berkumpul dalam rangka Pelatihan dan Pembekalan Budi daya Ikan yang akan di bantu oleh Direktur Cv. Putra Mandiri dengan metode Sistem Bioflok.

Baca Juga :  Ratusan Anggota Polres Trenggalek Shalat Ghaib Untuk Mbah Moen

“Harapannya setelah kegiatan pelatihan ini, Polsek dan Koramil mempunyai 2 kolam kecil dengan sistem Bioflok sebagai percobaan dan dilihat hasil kedepannya,” imbuh Kapolres.

“Nantinya dari Direktur Cv. Putra Mandiril akan membantu Bhayangkari ppolres Jember untuk bisa memanfaatkan budi daya ikan serta membuat bank sampah dan ulat bertempat di sarana pendidikan taman  P2L di Satpas Sumbersari,” pungkas Kapolres.

Baca Juga :  Blusukan, Kapolres Ajak Warga Jaga Pilkada

Sedangkan sambutan dari Direktur Cv. Putra Mandiri menjelaskan, pelatihan Budi daya perikanan ini semoga bisa di terima dan diterapkan dengan sistem Bioflok yang membutuhkan waktu sekitar 4 sampai 5 bulan saja,” jelasnya.

“Dengan dibantu alat untuk bisa mengatur  kesehatan dan perkembangan ikan tersebut dan semoga pelatihan ini bermanfaat bagi kita semua kedepannya,” ujar M. Arif Sugiartini.

Dalam kesempatan tersebut juga diberikan pembekalan oleh pemateri dan dilaksanakan penandatanganan MOU. (sumber : humas polres Jember)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Di Balik Pencitraan SPPG Rubaru, Anak Sekolah Diduga Dijadikan Uji Coba MBG
MBG dari SPPG Pakamban Laok 2 Picu Diare Siswa, Wali Murid Takut Melapor
Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng
Klarifikasi Kepala SPPG Jambu Berbelit, Sertifikat Wajib MBG Terbukti Belum Lengkap
Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam
Achmad Fauzi Wongsojudo Lantik Lima Komisioner KI Sumenep Periode 2025–2029
Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan
Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 17:27 WIB

Di Balik Pencitraan SPPG Rubaru, Anak Sekolah Diduga Dijadikan Uji Coba MBG

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:12 WIB

MBG dari SPPG Pakamban Laok 2 Picu Diare Siswa, Wali Murid Takut Melapor

Senin, 26 Januari 2026 - 09:43 WIB

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng

Minggu, 25 Januari 2026 - 16:00 WIB

Klarifikasi Kepala SPPG Jambu Berbelit, Sertifikat Wajib MBG Terbukti Belum Lengkap

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:22 WIB

Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam

Berita Terbaru