Home / Tak Berkategori

Arogan, Camat Tambelangan Sampang Disoal

- Redaksi

Kamis, 27 Juni 2019 - 22:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana Rapat Koordinasi antara DPRD dan Panitia PAW Desa Baturasang, berlangsung di Gedung DPRD Kabupaten Sampang, Kamis (27/06/2019). (istimewa)

Suasana Rapat Koordinasi antara DPRD dan Panitia PAW Desa Baturasang, berlangsung di Gedung DPRD Kabupaten Sampang, Kamis (27/06/2019). (istimewa)

Sampang, seputarjatim.com- Camat Tambelangan, Kabupaten Sampang, Jawa Timur, bersikap arogan dengan menghalang-halangi tugas wartawan yang hendak mewawancarai Ketua Panitia Pemilihan Kepala Desa-Antar Waktu (P2KD-AW), Desa Batorasang, di gedung DPRD Kabupaten Sampang, Rabu (27/6/2019).

Tindakan ini terjadi seusai rapat koordinasi pelaksanaan Pergantian Antar Waktu (PAW) Desa Batorasang yang berlangsung di Gedung DPRD setempat.

Saat rapat ditutup, yang bersangkutan bertindak arogan karena meminta Abdul Bari, Ketua P2KD, untuk tidak meladeni wawancara yang sedang dilakukan awak media.

Baca Juga :  Pasar Murah Bandeng, Cara Pemkab Sidoarjo Lestarikan Tradisi Maulid Nabi Muhammad

“Jangan-jangan, ke Pak Malik saja (Kepala DPMD-red), jangan ke P2KD, sudah mas, tidak usah, off the record, no komen,” teriak Camat Tambelangan Sulhan sembari mendorong panitia keluar ruangan.

Aksi ini spontan menimbulkan reaksi para wartawan yang tengah melakukan peliputan.

Baca Juga :  Semangat Pelukis Difabel

“Sikap itu tidak etis ditunjukkan oknum sekelas Camat. Seperti tidak menunjukkan sikap seorang pejabat saja,” ujar Muhlis Wartawan Koran Madura.com.

Hal senada juga disampaikan Mohammad Iqbal, wartawan radarmadura.id. “Ini tindakan yang kelewat batas, kita mau wawancara kenapa dihalangi, kita bekerja dilindungi UU Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers,” jelasnya. (rh/red)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Wali Murid Tolak Massal MBG dari SPPG Pakamban Laok 2, Kepala RA HT: Kami Bukan Kelaparan, Ini Soal Gizi
Guru Protes MBG dari SPPG Pakamban Laok 2, Lauk Tak Jelas hingga Dugaan Basi
Efektivitas Parlemen Dipertaruhkan, Said Abdullah Usul PT Tak Lagi Pakai Persentase
MBG Diduga Basi, Warga Marengan Daya Nilai Program Presiden Tercoreng
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Raih Akreditasi Paripurna Bintang Lima
Sertifikat SPPG Rubaru Bermasalah, Anggota DPRD dan Kepala Dapur Saling Lepas Tanggung Jawab
Diduga Langgar Juknis MBG, Aktivis Tantang SPPG Saronggi Tunjukkan Sertifikat Wajib
Kasus Dugaan Korupsi Desa Meddelan Memanas, Camat Lenteng Tutup Mata

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:06 WIB

Wali Murid Tolak Massal MBG dari SPPG Pakamban Laok 2, Kepala RA HT: Kami Bukan Kelaparan, Ini Soal Gizi

Sabtu, 31 Januari 2026 - 09:51 WIB

Guru Protes MBG dari SPPG Pakamban Laok 2, Lauk Tak Jelas hingga Dugaan Basi

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:42 WIB

Efektivitas Parlemen Dipertaruhkan, Said Abdullah Usul PT Tak Lagi Pakai Persentase

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:17 WIB

MBG Diduga Basi, Warga Marengan Daya Nilai Program Presiden Tercoreng

Jumat, 30 Januari 2026 - 06:54 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Raih Akreditasi Paripurna Bintang Lima

Berita Terbaru