Home / Tak Berkategori

DPRD Sumenep Bangun Sinergitas Antar Lembaga

- Redaksi

Kamis, 9 Juli 2020 - 06:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPRD Sumenep Abdul Hamid Ali Munir. (Didik/SJ Foto/dok)

Ketua DPRD Sumenep Abdul Hamid Ali Munir. (Didik/SJ Foto/dok)

SUMENEP, seputarjatim.com- Untuk menyamakan pandangan, DPRD Sumenep, Jawa Timur, terus bersinergi dengan berbagai pihak baik eksekutif maupun legislatif. Seperti yang dilakukan beberapa hari lalu, yakni silaturahmi antara Ketua DPRD Sumenep dan Kapolres Sumenep.

“Walau dalam suasana pandemi, kita tetap aktif menjalin komunikasi. Termasuk ke Pak Kapolres,” kata Ketua DPRD Sumenep, Abdul Hamid Hamid Ali Munir.

Baca Juga :  Diberikan Doorprise Bagi Masyarakat Yang Mau Di vaksin, A. Efendy: Itu Lebih Terpuji Dari Pada Disuruh Curi Sapinya

Dalam pertemuan ini menurut Hamid dibahas berbagai persoalan termasuk masalah keamanan di Kabupaten Sumenep. “Intinya kita saling dengar, saling memberi masukan. Semuanya untuk kemajuan Sumenep,” imbuhnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain terhadap eksekutif, sinergi antar lembaga di internal legislatif juga terus dipupuk. “Komunikasi dengan para pimpinan komisi kita juga lakukan. Permasalahan di sejumlah wilayah juga kita sorot. Komunikasi ini harus selalu erat,” tegasnya.

Baca Juga :  Terungkap, Ini Dia Sosok Yang Digrebek Warga Sedang Berdua Bersama Janda, Ternyata Orang Penting di Sumenep

Lebih lanjut menurut Hamid, masa pandemi Covid-19 memang berpengaruh pada aktifitas secara umum. Namun menurutnya, roda pengawasan dari Legislatif terhadap eksekutif tetap harus maksimal. “Di tengah pandemi covid-19, pengawasan kita tetap berjalan normal. Ini tugas kita untuk memajukan Sumenep,” pungkasnya. (Mg-2/red)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

IWO dan UPI Sumenep Resmi Teken MoU: Perkuat Literasi Media dan Kompetensi Jurnalistik Kampus
IWO Sumenep Gelar Seminar “Hukum dan Kebebasan Pers” Soroti Urgensi Perlindungan Jurnalis di Era Tekanan Publik
Grand Final Duta Wicara Jatim 2025, Wadah Lahirnya Generasi Muda Berprestasi dan Berani Bicara
28 Ribu Rokok Ilegal Dimusnahkan, Pemkab Sumenep Tegaskan Sikap Tanpa Kompromi
Kasus Dugaan Pemotongan Dana PKH di Sumenep, Pendamping Perbolehkan KPM Tempuh Jalur Hukum
Pemkab Sumenep Apresiasi Peran Guru di Momentum HGN 2025: Guru Hebat, Indonesia Kuat!
Dugaan Pemotongan Dana PKH di Sumenep Resmi Dilaporkan ke Kejari, Warga Miskin Teriakkan Keadilan
Pemkab Sumenep Percepat Digitalisasi Pajak Daerah, SPPT PBB-P2 Bisa Dicetak di Desa Mulai 2026

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 15:47 WIB

IWO dan UPI Sumenep Resmi Teken MoU: Perkuat Literasi Media dan Kompetensi Jurnalistik Kampus

Kamis, 27 November 2025 - 15:15 WIB

IWO Sumenep Gelar Seminar “Hukum dan Kebebasan Pers” Soroti Urgensi Perlindungan Jurnalis di Era Tekanan Publik

Rabu, 26 November 2025 - 20:59 WIB

Grand Final Duta Wicara Jatim 2025, Wadah Lahirnya Generasi Muda Berprestasi dan Berani Bicara

Rabu, 26 November 2025 - 15:38 WIB

28 Ribu Rokok Ilegal Dimusnahkan, Pemkab Sumenep Tegaskan Sikap Tanpa Kompromi

Selasa, 25 November 2025 - 19:50 WIB

Kasus Dugaan Pemotongan Dana PKH di Sumenep, Pendamping Perbolehkan KPM Tempuh Jalur Hukum

Berita Terbaru