Home / Tak Berkategori

Safety Awareness & Security Review AirNav Surabaya

- Redaksi

Selasa, 16 Juli 2019 - 10:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, seputarjatim.com– Perum LPPNPI Cabang Surabaya menggelar Safety Awareness & Security Review, di Hotel C-1, Kota Sumenep, Jawa Timur, Selasa, 16/07/2019.

AirNav Surabaya mencatat, laporan keberadaan ‘hazard’ yang dapat mengancam penerbangaan kian marak belakangan terakhir. Dian Subismo, Kepala AirNav Surabaya menuturkan, segala kegiatan yang dapat mengganggu kegiatan penerbangan tidak boleh dilakukan. ” Dunia penerbangan kita ini dilindungi Undang-Undang No. 1 Tahun 2009 Pasal 210 Tentang Penerbangan, maka masyarakat luas juga perlu tahu regulasi ini,” terang Dian kepada wartawan.

Baca Juga :  Litbang Senapati Nusantara Kembali Desak Pemerintah, Tetapkan 25 November sebagai Hari Keris Nasional

Sementara itu Herman Purnomo, Asisten Pemkab Sumenep, berharap acara sosialisasi ini dapat meningkatkan keamanan dan keselamatan penerbangan yang ada di Sumenep. “Pemkab punya agenda besar ‘Visit Sumenep’, dan itu juga terkait dengan jaminan keamanan dan keselamatan di Bandara. Karenanya kita memandang penting acara ini,” terang Herman dalam sambutannya.

Selain dihadiri unsur Pemkab Sumenep, Sosialisasi Safety Awareness & Security Review ini juga diikuti perwakilan Polres Sumenep, Kodim Sumenep, Otoritas Bandara se-Jawa Timur, Pers, Camat dan Kepala Desa, sera tokoh masyarakat. (dik/red)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Grand Final Duta Wicara Jatim 2025, Wadah Lahirnya Generasi Muda Berprestasi dan Berani Bicara
28 Ribu Rokok Ilegal Dimusnahkan, Pemkab Sumenep Tegaskan Sikap Tanpa Kompromi
Kasus Dugaan Pemotongan Dana PKH di Sumenep, Pendamping Perbolehkan KPM Tempuh Jalur Hukum
Pemkab Sumenep Apresiasi Peran Guru di Momentum HGN 2025: Guru Hebat, Indonesia Kuat!
Dugaan Pemotongan Dana PKH di Sumenep Resmi Dilaporkan ke Kejari, Warga Miskin Teriakkan Keadilan
Pemkab Sumenep Percepat Digitalisasi Pajak Daerah, SPPT PBB-P2 Bisa Dicetak di Desa Mulai 2026
Atap Kios Dipotong Sepihak, Pedagang Pasar Anom Sumenep Tuntut Ganti Rugi
Universitas PGRI Sumenep Gelar Wisuda Perdana, Tonggak Baru Pendidikan Tinggi di Madura

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 20:59 WIB

Grand Final Duta Wicara Jatim 2025, Wadah Lahirnya Generasi Muda Berprestasi dan Berani Bicara

Rabu, 26 November 2025 - 15:38 WIB

28 Ribu Rokok Ilegal Dimusnahkan, Pemkab Sumenep Tegaskan Sikap Tanpa Kompromi

Selasa, 25 November 2025 - 19:50 WIB

Kasus Dugaan Pemotongan Dana PKH di Sumenep, Pendamping Perbolehkan KPM Tempuh Jalur Hukum

Selasa, 25 November 2025 - 13:02 WIB

Pemkab Sumenep Apresiasi Peran Guru di Momentum HGN 2025: Guru Hebat, Indonesia Kuat!

Senin, 24 November 2025 - 14:59 WIB

Dugaan Pemotongan Dana PKH di Sumenep Resmi Dilaporkan ke Kejari, Warga Miskin Teriakkan Keadilan

Berita Terbaru