Cegah Corona, Pemdes Sidogembul Gelar Penyemprotan Desinfektan

- Redaksi

Jumat, 27 Maret 2020 - 11:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas menyemprotkan desinfektan di areal masjid di Desa Sidogembul, Jumat, 27/03/2020. (Makhrus/SJ Foto)

Petugas menyemprotkan desinfektan di areal masjid di Desa Sidogembul, Jumat, 27/03/2020. (Makhrus/SJ Foto)

LAMONGAN, seputarjatim.com- Pencegahan mewabahnya virus covid-19 gencar dilakukan di berbagai daerah. Jumat pagi, 27/03/2020, pemerintah Desa Sidogembul kompak melakukan penyemprotan desinfektan di fasilitas publik.

Petugas yang merupakan gabungan dari unsur polisi dan TNI serta perangkat desa mendatangi tempat ibadah, lembaga pendidikan, dan tempat keramaian termasuk warung kopi. Tidak hanya itu, warga yang berlalu lalang keluar masuk desa juga tak luput dari perhatian petugas. Mereka disterilkan dengan cara disemprot desinfektan.

Baca Juga :  Berapa Usia Ideal Menikah Perempuan?

“Kegiatan penyemprotan ini merupakan antisipasi akan adanya virus Covid-19. Virua ini bisa menimpa siapa saja yang kerap bergerombol, karena alasan ini maka kita gelar penyemprotan desinfektan di semua fasilitas publik,” terang Gatot Iswahyudi, Kepala Desa Sidogembul.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

IMG 20200327 WA0020
Petugas gabungan kompak lakukan pencegahan penyebaran virus covid-19. (Makhrus/SJ Foto)

Selain melakukan penyemprotan, menurut Gatot pihaknya juga akan menyediakan ruang inkubator di halaman kantor desa untuk meminimalisir warga yang datang dari bepergian keluar masuk desa.

Baca Juga :  Penyelundupan 74 Burung Dilindungi Digagalkan

Mustaji, warga setempat menyambut baik langkah pencegahan corona ini. “Sangat terbantu sekali. Agar warga aman dari virus cirona,” ungkap mustaji.

Darurat sebaran Virus corona hingga kini masih menjadi ancaman serius bagi masyarakat di jawa timur, termasuk di wilayah Kabupaten Lamongan. Warga diimbau waspada dan menjaga kebersihan serta menjauhi tempat-tempat keramaian agar terhindar dari virus mematikan ini. (mah/red) 

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

5 Inovasi Unggulan RSUD Moh Anwar Sumenep, Hadirkan Layanan Berkualitas dan Modern kepada Masyarakat
Tak Perlu ke Surabaya, RSUD Moh Anwar Sumenep Sediakan Layanan Subspesialis Bedah Digestif dan Spesialis Urologi 
Dinkes P2KB Sumenep Siapkan Generasi Emas Bebas Stunting Melalui Program GENTING
Hasil SuKMa-e Jatim RSUD Moh Anwar Sumenep Raih AKM 90,20 Persen, Layak Jadi RS Rujukan Utama di Madura
RSUD Moh Anwar Sumenep Resmi Buka Layanan Bedah Digestif, Ini Jadwalnya
RSUD Moh. Anwar Resmi Buka Layanan Spesialis Urologi, Warga Sumenep Bisa Berobat Tanpa Harus Keluar Daerah
Selain Siapkan Ruang Isolasi Khusus Campak, Dirut RSUD Moh Anwar Sumenep Ingatkan Masyarakat Peduli Imunisasi
Puskesmas Pamolokan Lakukan Swiping Vaksin Campak ke Rumah Warga

Berita Terkait

Jumat, 17 Oktober 2025 - 09:59 WIB

5 Inovasi Unggulan RSUD Moh Anwar Sumenep, Hadirkan Layanan Berkualitas dan Modern kepada Masyarakat

Jumat, 17 Oktober 2025 - 09:34 WIB

Tak Perlu ke Surabaya, RSUD Moh Anwar Sumenep Sediakan Layanan Subspesialis Bedah Digestif dan Spesialis Urologi 

Jumat, 17 Oktober 2025 - 05:42 WIB

Dinkes P2KB Sumenep Siapkan Generasi Emas Bebas Stunting Melalui Program GENTING

Selasa, 14 Oktober 2025 - 01:43 WIB

Hasil SuKMa-e Jatim RSUD Moh Anwar Sumenep Raih AKM 90,20 Persen, Layak Jadi RS Rujukan Utama di Madura

Selasa, 7 Oktober 2025 - 23:52 WIB

RSUD Moh Anwar Sumenep Resmi Buka Layanan Bedah Digestif, Ini Jadwalnya

Berita Terbaru