Tahun 2024, Laka Lantas di Sumenep Naik 20 Persen

- Redaksi

Selasa, 31 Desember 2024 - 16:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TEGAS: Kasat Lantas Polres Sumenep 2024, Ninit Titis Dwiyani, saat diwawancarai jurnalis Seputar Jatim (SandiGT - Seputar Jatim)

TEGAS: Kasat Lantas Polres Sumenep 2024, Ninit Titis Dwiyani, saat diwawancarai jurnalis Seputar Jatim (SandiGT - Seputar Jatim)

SUMENEP, Seputar Jatim – Kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas) di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, pada tahun 2024 naik 20 persen dari tahun sebelumnya.

“Untuk jumlah laka-lantas mengalami kenaikan di tahun 2024, sebanyak 395 kejadian,” ujar Kasat Lantas Polres Sumenep, Ninit Titis Dwiyani. Selasa (31/12/2024)

Sedangkan tahun 2023, lanjut dia, sebanyak 393 kejadian. Maka dari itu, kecelakaan lalu lintas bisa dipersentase naik 20 persen.

Baca Juga :  Polres Sumenep Berhasil Tangkap Pelaku Pembuangan Bayi di Masjid Al-Kautsar Pamolokan

“Korban meninggal dunia tahun 2024 sebanyak 41 orang, luka berat 13 orang dan luka ringan 552 orang,” bebernya.

Lanjut ia menegaskan, untuk jalur black spot berada di jalan raya Saronggi, Bluto, Nambakor, Karang Budi, Beraji, dan Daramista.

“Selama 2024 didominasi oleh kendaraan sepeda motor, dan mayoritas umur yang sudah tua atau lansia,” tandasnya.

“Maka dari itu, kami menghimbau untuk tetap hati-hati dan konsentrasi ketika saat berada di perjalanan, baik menggunakan roda empat maupun roda 2, karena keselamatan tetap menjadi hal utama,” pungkasnya. (Sand/EM)

*

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng
Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam
Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan
Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai
Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius
Korluh BPP Lenteng Hemat Bicara Soal Poktan Surya Tani, Transparansi Bantuan Handtraktor Kian Samar
Kades Meddelan Mengamuk, Ketua BUMDes Diancam Dilaporkan!
Geram, Anggota Poktan Surya Tani Adukan Dugaan Raib Handtraktor ke DKPP Sumenep

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 09:43 WIB

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:22 WIB

Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:00 WIB

Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:01 WIB

Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius

Berita Terbaru