Gelar Panen Hadiah Simpedes, BRI Branch Office Sumenep Sediakan Satu Unit Mobil Sebagai Grandprize

- Redaksi

Sabtu, 16 Desember 2023 - 20:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto:Penyerahan hadiah secara simbolis oleh Branch Manager Office BRI Sumenep, Heru.H

Foto:Penyerahan hadiah secara simbolis oleh Branch Manager Office BRI Sumenep, Heru.H

SUMENEP, seputarjatim.com–BRI Branch Office Sumenep kembali menggelar pengundian Panen Hadiah Simpedes (Simpanan Masyarakat Desa) Periode I Tahun 2023.

Undian Panen Hadiah Simpedes oleh BRI itu digelar di Halaman kantor BRI Cabang Sumenep, yang lebih dulu di awali dengan pawai yang diikuti seluruh karyawan BRI cabang Sumenep yang diiringi music Ul-Daul Terrak Saghere serta Marcing band yang semakin menambah kemeriahan acara tersebut. Sabtu (16/12/2023).

Turut hadir dalam kesempatan tersebut Perwakilan Nasabah BRI, Dinas Sosial Provinsi, Dinas Sosial Kabupaten Sumenep, Notaris serta Kepolisian.

Baca Juga :  BPRS Bhakti Sumekar Sumenep Perkenalkan dan Pamerkan Produk Unggulan Dalam Acara JIFest 2023

Branch Manager Office BRI Sumenep, Heru.H dalam sambutannya mengucapkan banyak terima kasih kepada masyarakat Sumenep yang telah memberikan kepercayaan tinggi kepada BRI melalui tabungan Simpedes.

“Berkat kepercayaan dari nasabah ini, BRI tetap eksis selama 128 tahun sehingga terus maju dan berkembang,” ucapnya.

Lanjut Heru, dalam kegiatan panen hadiah simpedes kali ini, BRI Cabang Sumenep telah menyiapkan 20 hadiah dengan Grandprize satu unit Mobil Suzuki New Ertiga GL M/T.

“Satu Sepeda Motor Honda New CB150R sebagai Hadiah Utama l, Sepeda Motor Honda Vario 125 CBS sebagai Hadiah Utama II, dua unit Honda beat Streat sebagai hadiah utama III serta hadia hiburan I yakni Honda Beat Sporty CBS sebanyak 14unit,” ujarnya.

Baca Juga :  Penetapan TIHT 2025 Disambut Baik, Pengusaha Rokok Sumenep: Harga Tembakau Lebih Terjamin

Heru memastikan, pengundian hadiah simpedes tersebut bisa dipastikan tidak ada rekayasa apapun. Undian dilakukan dengan menggunakan teknologi secara system yang terkomputerisasi.

“Saya pastikan undiannya tidak ada rekayasa apapun dan dilakukan pengundian didepan para nasabah serta para tamu undangan yang hadir,” pungkasnya. (Bam)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sate Madura Cak Ardi, Potret UMKM Sukses Naik Kelas di Malang Lewat Transformasi Digital
Air Mineral ‘Eatore’ Resmi Diluncurkan, IKAMA dan Pesantren Mathali’ul Anwar Dorong Kemandirian Ekonomi
BPRS Bhakti Sumekar Permudah Akses Layanan, Fitur Pencarian ATM dan Kantor Cabang Kini Hadir di Aplikasi BBS Mobile
PT ESM Pamekasan Kirim 20 Juta Rokok ke Filipina, Babak Baru Kebangkitan Industri Tembakau Madura
UMKM Jadi Penopang Utama Ekonomi Sumenep, Serap Ratusan Ribu Tenaga Kerja Lokal
UMKM Sumenep Serap Separuh Tenaga Kerja, Pemkab Dorong Legalitas dan Digitalisasi Usaha
BPRS Bhakti Sumekar Teguhkan Komitmen Bangun Ekonomi Syariah di Momentum Hari Jadi Sumenep Ke 756
Panen Raya MT-3 di Bunpenang, Jadi Bukti Transformasi Pertanian Sumenep Menuju Kemandirian Pangan

Berita Terkait

Selasa, 9 Desember 2025 - 12:36 WIB

Sate Madura Cak Ardi, Potret UMKM Sukses Naik Kelas di Malang Lewat Transformasi Digital

Jumat, 5 Desember 2025 - 15:38 WIB

Air Mineral ‘Eatore’ Resmi Diluncurkan, IKAMA dan Pesantren Mathali’ul Anwar Dorong Kemandirian Ekonomi

Jumat, 5 Desember 2025 - 13:21 WIB

BPRS Bhakti Sumekar Permudah Akses Layanan, Fitur Pencarian ATM dan Kantor Cabang Kini Hadir di Aplikasi BBS Mobile

Jumat, 28 November 2025 - 01:18 WIB

PT ESM Pamekasan Kirim 20 Juta Rokok ke Filipina, Babak Baru Kebangkitan Industri Tembakau Madura

Kamis, 6 November 2025 - 23:54 WIB

UMKM Jadi Penopang Utama Ekonomi Sumenep, Serap Ratusan Ribu Tenaga Kerja Lokal

Berita Terbaru