Secara Marathon, PPK Lenteng Kembali Gelar Sosialisasi Pemilih Pemula

- Redaksi

Selasa, 12 Desember 2023 - 14:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto:Foto bersama PPS Desa Jambu ,PPK Lenteng serta siswa -siswi MA.Mathlabul Ulum

Foto:Foto bersama PPS Desa Jambu ,PPK Lenteng serta siswa -siswi MA.Mathlabul Ulum

SUMENEP, seputarjatim.com–KPU Kabupaten Sumenep melalui Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Lenteng dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Jambu menggelar agenda Sosialisasi Pelaksanaann Pemilu tahun 2024 di Ponpest Mathlabul Ulum Desa Jambu. Selasa (12-11-2023).

Pelaksanaan sosialisasi diawali dengan sambutan pembuka dari ketua PPS Desa Jambu yang dilanjutkan sambutan Ketua PPK Lenteng, Affandi.

Dalam sambutannya, Ketua PPK Lenteng menyampaikan bahwa, meski Pemilu baru akan berlangsung pada 2024, namun sosialisasi untuk pemilih pemula perlu dilakukan sebagai bagian pendidikan politik bagi warga negara.

Baca Juga :  Silaturahmi ke Ponpes Roudhotul Muta'allimin Surabaya, Ganjar Dikenal Figur Merakyat dan Ulet

Menurutnya kegiatan ini merupakan bagian dalam pembelajaran berdemokrasi berdasarkan Pancasila bagi generasi muda dan seluruh warga masyarakat khususnya di Kecamatan Lenteng.

“Sosialisasi pendidikan pemilih  ini penting. Semua warga perlu belajar berdemokrasi. Ini juga bagian dari pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPkn),” ucap Affandi dihadapan puluhan siswa-siswi MA Mathlabul Ulum.

Baca Juga :  Diduga Tak Profesional, Pengamat Hukum Sebut Humas Polres Sumenep Layak di Demosi Ke Papua

Selanjutnya anggota PPK Lenteng memberikan Sosialisasi Pelaksanaan Pemilu tahun 2024 yang mana dalam kesempatan tersebut disampaikan oleh Hamdan,S.THi selaku Divisi Hukum serta Alif Rahman Divisi tehnis.

Adapun materi yang disampaikan beberapa diantaranya tentang pentingnya peran pemuda/pemudi dalam mensukseskan pemilu tahun 2024 yang rata-rata telah berusia 17 tahun, untuk ikut dalam proses demokrasi, terutama kesadaran dalam menggunakan hak pilihnya pada Pemilu serentak 2024 nanti. (BS)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng
Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam
Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan
Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai
Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius
Korluh BPP Lenteng Hemat Bicara Soal Poktan Surya Tani, Transparansi Bantuan Handtraktor Kian Samar
Kades Meddelan Mengamuk, Ketua BUMDes Diancam Dilaporkan!
Geram, Anggota Poktan Surya Tani Adukan Dugaan Raib Handtraktor ke DKPP Sumenep

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 09:43 WIB

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:22 WIB

Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:00 WIB

Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:01 WIB

Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius

Berita Terbaru