Terekam CCTV, Dua Pelaku Curanmor Dibekuk

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2019 - 15:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dua tersangka curanmor tak berkutik setelah aksinya terekam kamera CCTV. (istimewa)

Dua tersangka curanmor tak berkutik setelah aksinya terekam kamera CCTV. (istimewa)

SUMENEP, seputarjatim.com Petugas Reskrim Polres Sumenep membekuk dua pelaku pencurian kendaraan bermotor. Keduanya beraksi di sebuah rumah kos di Jl Dr. Cipto, Pabian, Kota Sumenep, Jawa Timur, 22 Oktober 2019 lalu. Aksi kedua pelaku berinisial MH dan FR ini sempat terekam kamera CCTV.

AKP Widiarti, Kasubag Humas Polres Sumenep menuturkan, kedua pelaku tak dapat berkutik saat rekaman pencurian sepeda motor Vixion berwarna putih tersebut terekam kamera pengawas.

Baca Juga :  Rekonstruksi Pembunuhan Mahasiswi Akper Sidoarjo

“Berbekal CCTV, kita langsung bekuk pelaku. Salah satunya kita tangkap di Pulau Kangean,” terang AKP Widiarti dalam keterangan pers, Selasa, 17/12/2019.

Menurut Widi, saat beraksi kedua pelaku sempat kesulitan membawa kendaraan curian itu. Saiful Rijal, pemilik sekaligus pelapor kasus ini memasang kunci rahasia pada sepeda motor keluaran tahun 2015 itu.

Baca Juga :  Gubernur Khofifah Sulap Rumah Dinas Jadi Posko Command Center Covid-19

“Sepedanya itu diberi kunci ganda dan sempat macet saat akan dibawa kabur. Akhirnya sepeda itu didorong pakai kaki sambil berboncengan,” imbuhnya.

Saat ini kedua pelaku masih diperiksa intensif oleh petugas. Keduanya dijerat dengan pasal 363 KUHP ayat 1 ke 3e dan 4e tentang Pencurian Kendaraan Bermotor. (des/red)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duplik Kasus ODGJ Sapudi, Aksi Darurat Dipersoalkan, Nurani Hukum Diuji di PN Sumenep
Keadilan yang Tercekik, Pledoi Musahwan Menggema di Sidang ODGJ Sapudi
Menangis di Hadapan Hakim: Asip Kusuma Memohon Keadilan atas Kekacauan Kasus ODGJ Sapudi
Dana PKH Diduga Dipotong, Laporan Warga Pakondang Mengendap di Kejari Sumenep
Solar Subsidi di Sumenep Diduga Disedot Mafia, Jatah Petani dan Nelayan Raib
Crime Clearance Polres Sumenep Meroket di 2025, Penyelesaian Perkara Tembus 82,4 Persen
Bantuan KIP JAWARA Diduga Dipalak Ratusan Ribu, Kepala Dinsos Sumenep Terkesan Menghindar
Usai Dana Cair, Penerima KIP JAWARA di Sumenep Ngaku Diminta Komisi oleh Petugas

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 19:59 WIB

Duplik Kasus ODGJ Sapudi, Aksi Darurat Dipersoalkan, Nurani Hukum Diuji di PN Sumenep

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:14 WIB

Keadilan yang Tercekik, Pledoi Musahwan Menggema di Sidang ODGJ Sapudi

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:05 WIB

Menangis di Hadapan Hakim: Asip Kusuma Memohon Keadilan atas Kekacauan Kasus ODGJ Sapudi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:40 WIB

Dana PKH Diduga Dipotong, Laporan Warga Pakondang Mengendap di Kejari Sumenep

Kamis, 8 Januari 2026 - 23:34 WIB

Solar Subsidi di Sumenep Diduga Disedot Mafia, Jatah Petani dan Nelayan Raib

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Kepala SPPG Saronggi memilih bungkam saat ada MBG  yang bau (Doc. Seputar Jatim)

Peristiwa

MBG Tak Aman, Siswa Terancam, Kepala SPPG Saronggi Bungkam

Selasa, 27 Jan 2026 - 22:20 WIB