Bentuk Herd Immunity, Forpimka Lenteng Gelar Vaksinasi Door To Door di Desa Jambu

- Redaksi

Senin, 27 Desember 2021 - 11:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: kegiatan vaksinasi di desa Jambu, kecamatan Lenteng.

Foto: kegiatan vaksinasi di desa Jambu, kecamatan Lenteng.

SUMENEP, seputarjatim.com– Bentuk Herd Immunity, Puskesmas Lenteng bekerjasama dengan seluruh Forpimka Lenteng terus menggelar vaksinasi COVID-19 secara secara door to door (pintu ke pintu) di wilayah kecamatan Lenteng.

Salah satu desa yang menjadi tujuan vaksinasi COVID-19 secara secara door to door yakni desa Jambu, Kecamatan Lenteng, Kabupaten Sumenep, Madura.

H. Benny Wahyudi Kepala Desa jambu saat dikonfirmasi mengatakan vaksinasi door to door dilakukan dalam rangka upaya jemput bola untuk mengejar target pencapaian program vaksinasi yang ditetapkan pemerintah.

Baca Juga :  Sapeken, Pulau Religius yang Kental dengan Norma Adatnya Sedang Diuji oleh Kasus Nadia

“Vaksinasi tersebut digelar dalam rangka mempercepat terbentuknya kekebalan kelompok atau herd immunity untuk memutus mata rantai penularan virus corona atau Covid-19,” Jelasnya. Senin (27-12-2021)

Masih kata Benny, kedepan pihaknya bersama aparatur desa akan terus memberikan sosialisasi dan edukasi kepada  masyarakat yang masih belum sadar akan penting vaksin, sehingga nantinya masyarakat desa Jambu 100% sudah tervaksin semua.

Baca Juga :  5 Frekuensi Radio 'Hazard' Penerbangan Ditertibkan

“Target saya, warga desa jambu tervaksin semua, kalau melihat antusias warga, insya Allah di tahap berikutnya target saya akan tercapai,”pungkasnya.

Sementara itu Khalis, Bhabinkamtibmas desa jambu menyebutkan, Program vaksinasi Covid-19 terus digalakkan Polres sumenep, hal ini bertujuan untuk mendukung pemerintah guna mencapai herd immunity dari ancaman virus Covid-19.

“Dan ini salah satu upaya memerangi laju Covid-19, maka program vaksinasi mutlak diperlukan, ” terangnya singkat. (Bambang)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng
Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam
Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan
Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai
Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius
Korluh BPP Lenteng Hemat Bicara Soal Poktan Surya Tani, Transparansi Bantuan Handtraktor Kian Samar
Kades Meddelan Mengamuk, Ketua BUMDes Diancam Dilaporkan!
Geram, Anggota Poktan Surya Tani Adukan Dugaan Raib Handtraktor ke DKPP Sumenep

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 09:43 WIB

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:22 WIB

Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:00 WIB

Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:01 WIB

Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius

Berita Terbaru