Dua Desa Binaan DLH Sumenep Sabet Penghargaan Dari Gubernur Jatim

- Redaksi

Selasa, 5 September 2023 - 09:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto:Kepala DLH Sumenep (tengah) didampingi kades Lobuk dan Kades Pandian

Foto:Kepala DLH Sumenep (tengah) didampingi kades Lobuk dan Kades Pandian

SUMENEP, seputarjatim.com-Dua desa yang ada di Kabupaten Sumenep, Madura menerima penghargaan Desa Bersih dan Lestari (Berseri) pada puncak peringatan Hari lingkungan Hidup Sedunia yang dilaksanakan oleh Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Jawa Timur.

Dua desa tersebut yakni, Desa Lobuk, Kecamatan Bluto (Desa Berseri Pratama) , Desa Pandian, Kecamatan Kota (Desa Berseri Madya) serta ditingkat pendidikan di wakili oleh SMPN 2 Sumenep (Sekolah Adiwiyata Provinsi).

Penghargaan Desa Berseri tersebut di Serahkan langsung oleh Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa di Yon Armed 1 Singosari Malang.

Baca Juga :  Mendapat Intimidasi, KJJT Minta Kapolda Jatim Selamatkan Wartawan dan LSM Sampang

Arif Susanto, AP., M.Si selaku Kepala DLH Sumenep mengaku bangga dengan pencapaian perwakilan Kabupaten Sumenep di program Desa/Kelurahan Berseri 2023.

Penghargaan yang didapat oleh 2 desa itu merupakan salah satu hasil kerjasama antara Pemerintah Desa dan unsur masyarakat sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan hidup.

“Alhamdulillah, kami turut bangga 2 desa yang ada di kabupaten ujung timur Pulau Madura bisa mendapatkan penghargaan Desa Berseri,” ucapnya. Selasa (5-10-2023).

Arif berharap penghargaan tersebut menjadi motivasi untuk seluruh kelurahan dan desa yang ada di Sumenep di tahun yang akan datang meskipun dirinya mengaku tidak mudah mendapatkannya.

Baca Juga :  Legiono Semakin Berkibar

“Semoga, kelurahan dan desa yang lain turut terpacu untuk mengkuti program Desa/Kelurahan Berseri di tahun-tahun berikutnya.” Pungkasnya. (Bam)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng
Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam
Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan
Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai
Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius
Korluh BPP Lenteng Hemat Bicara Soal Poktan Surya Tani, Transparansi Bantuan Handtraktor Kian Samar
Kades Meddelan Mengamuk, Ketua BUMDes Diancam Dilaporkan!
Geram, Anggota Poktan Surya Tani Adukan Dugaan Raib Handtraktor ke DKPP Sumenep

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 09:43 WIB

Desa Meddelan Diguncang Dugaan Korupsi hingga Proyek Siluman, Tokoh Pemuda Ancam Audiensi Camat Lenteng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:22 WIB

Proyek Jalan Gelap di Desa Meddelan, Camat Lenteng Pilih Diam

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dugaan Korupsi BUMDes, Kades Meddelan Pilih Tutup Mulut dan Blokir WhatsApp Wartawan

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:00 WIB

Tumpahan CPO Cemari Laut Gili Iyang Sumenep, Minyak Tongkang Capai Bibir Pantai

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:01 WIB

Monev BPP Lenteng Dinilai Kabur, Keberadaan Bantuan Handtraktor Surya Tani Kian Misterius

Berita Terbaru