Terekam CCTV, Pelaku Pencurian Nyaru Tukang Service AC

- Redaksi

Senin, 16 September 2019 - 23:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sofyan Pramono tak berkutik saat aksi pencurian yang dilakukannya terekam kamera CCTV. (Juli/ SJ foto)

Sofyan Pramono tak berkutik saat aksi pencurian yang dilakukannya terekam kamera CCTV. (Juli/ SJ foto)

SURABAYA, seputarjatim.com Aksi pencurian dengan berpura-pura menjadi tukang service AC berhasil diungkap tim resmob Polrestabes Surabaya. Satu dari dua pelaku berhasil diamankan berkat rekaman kamera CCTV.

Pelaku yang berhasil ditangkap adalah Sofyan Pramono, warga Karang Tembok, Surabaya. Pelaku terekam kamera pengawas saat mencuri HP di sebuah rumah yang berlokasi di Jl Tambak Asri, Surabaya.

Baca Juga :  Wabup Fauzi: Pesantren Harus Dilindungi, Kami Mendukung Undang-Undang Pesantren

Dalam rekaman tampak pelaku dibantu temannya yang saat ini DPO, sedang berpura-pura menjadi tukang service AC. Saat mendekati rumah sasaran, pelaku tiba-tiba saja turun dari motornya dan membawa kabur sebuah HP dan tas. Resedivis kasus curas tersebut mengaku kejahatan yang sama pernah dilakukan di kawasan Tambaksari, Surabaya.

Baca Juga :  Pilkades Juruan Laok Ricuh, Warga Robohkan Tenda dan Rusak Logistik Pilkades

“Pelaku ini dikenal sadis, kerap mengancam korbannya dengan senjata tajam. Aksi sebelumnya dilakukan di Tambaksari, dengan berpura-pura menjadi petugas PDAM,” terang Iptu Bima Sakti, Kanit Resmob Satreskrim Polrestabes Surabaya, Senin, 16/09/2019.

Saat ini polisi masih memburu satu pelaku lainnya yang identitasnya sudah diketahui. (joe/red)

Follow WhatsApp Channel seputarjatim.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duplik Kasus ODGJ Sapudi, Aksi Darurat Dipersoalkan, Nurani Hukum Diuji di PN Sumenep
Keadilan yang Tercekik, Pledoi Musahwan Menggema di Sidang ODGJ Sapudi
Menangis di Hadapan Hakim: Asip Kusuma Memohon Keadilan atas Kekacauan Kasus ODGJ Sapudi
Dana PKH Diduga Dipotong, Laporan Warga Pakondang Mengendap di Kejari Sumenep
Solar Subsidi di Sumenep Diduga Disedot Mafia, Jatah Petani dan Nelayan Raib
Crime Clearance Polres Sumenep Meroket di 2025, Penyelesaian Perkara Tembus 82,4 Persen
Bantuan KIP JAWARA Diduga Dipalak Ratusan Ribu, Kepala Dinsos Sumenep Terkesan Menghindar
Usai Dana Cair, Penerima KIP JAWARA di Sumenep Ngaku Diminta Komisi oleh Petugas

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 19:59 WIB

Duplik Kasus ODGJ Sapudi, Aksi Darurat Dipersoalkan, Nurani Hukum Diuji di PN Sumenep

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:14 WIB

Keadilan yang Tercekik, Pledoi Musahwan Menggema di Sidang ODGJ Sapudi

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:05 WIB

Menangis di Hadapan Hakim: Asip Kusuma Memohon Keadilan atas Kekacauan Kasus ODGJ Sapudi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:40 WIB

Dana PKH Diduga Dipotong, Laporan Warga Pakondang Mengendap di Kejari Sumenep

Kamis, 8 Januari 2026 - 23:34 WIB

Solar Subsidi di Sumenep Diduga Disedot Mafia, Jatah Petani dan Nelayan Raib

Berita Terbaru