Berita Seputar Politik

Abdul Warits, Ketua KPU Sumenep menjelaskan tahapan Pilkada di kantornya, Senin, 07/09/2019. (Farin/ SJ Foto)

Politik

KPU Anggarkan 60,7 Milyar untuk Pilkada Sumenep

Politik | Senin, 7 Oktober 2019 - 15:18 WIB

Senin, 7 Oktober 2019 - 15:18 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– KPU Kabupaten Sumenep mulai mempersiapkan pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada) yang akan digelar pada September tahun 2020 mendatang. Abdul Warits, Ketua KPU…

Sekitar 500 mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Sumenep demo Kantor DPRD Sumenep, Kamis, 26/09/2019. (Farin/ SJ foto)

Politik

Aliansi Mahasiswa Sumenep Kepung DPRD Sumenep

Politik | Kamis, 26 September 2019 - 15:14 WIB

Kamis, 26 September 2019 - 15:14 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– Demo menolak pengesahan Undang-undang KPK dilakukan ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Sumenep ke Kantor DPRD setempat, Kamis, 26/09/2019. Para mahasiswa…

ACHMAD FAUZI: Undang-Undang Pesantren akan melindungi dan menumbuhkembangkan segala potensi yang dimiliki Para Kyai dan Santri di Kabupaten Sumenep. (dok/ Didik/ SJ foto)

Politik

Wabup Fauzi: Pesantren Harus Dilindungi, Kami Mendukung Undang-Undang Pesantren

Politik | Sabtu, 21 September 2019 - 09:30 WIB

Sabtu, 21 September 2019 - 09:30 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– Dunia pesantren mendapat angin segar, seiring disahkannya Rancangan Undang-Undang (RUU) Pesantren dan Pendidikan Keagamaan menjadi Undang-Undang, dalam rapat paripurna pengambilan keputusan tingkat…

Penjaringan Bacabup dan Bacawabup PDI Lamongan ditutup hari ini, Sabtu, (14/9/2019). (Mahrus/ SJ foto)

Politik

PDI Perjuangan Lamongan Kantongi 7 Bacabup dan 2 Bacawabup untuk Pilkada 2020

Politik | Sabtu, 14 September 2019 - 21:31 WIB

Sabtu, 14 September 2019 - 21:31 WIB

LAMONGAN, seputarjatim.com– Proses penjaringan Bakal Calon Bupati (Bacabup) dan Bakal Calon Wakil Bupati (Bacawabup) Lamongan yang diselenggarakan DPC PDI Perjuangan Lamongan untuk Pemilihan Kepala…

Suasana Rakorcab PDIP Lamongan digelar Rabu, 04/09/2019. (Mahrus/ SJ foto)

Politik

Besok, PDIP Lamongan Buka Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah

Politik | Rabu, 4 September 2019 - 19:51 WIB

Rabu, 4 September 2019 - 19:51 WIB

LAMONGAN, seputarjatim.com– Jelang pilkada Lamongan tahun 2020 mendatang, DPC PDI Perjuangan lamongan memulai langkah awal dengan melakukan penjaringan sosok yang nantinya akan diusung sebagai…

KADER NASDEM: Mohammad Ashari, putra daerah Pangarengan, dikenal aktif di berbagai bidang (Farik/ SJ foto)

Politik

Kak Toan Ashari, Putra Pangarengan-Sampang Melenggang ke DPRD Jatim

Politik | Senin, 2 September 2019 - 18:33 WIB

Senin, 2 September 2019 - 18:33 WIB

SAMPANG, seputarjatim.com-Mohammad Ashari, putra daerah Pangarengan, Sampang-Madura, berhasil duduki kursi DPRD Provinsi Jawa Timur periode 2019-2024. Kader Partai NasDem ini meraup 126.678 suara. Pria…

Abdul Hamid Ali Munir, Ketua Sementara DPRD Kabupaten Sumenep, dalam bincang santai bersama wartawan di ruang kerjanya. (dik/ SJ foto)

News

Abdul Hamid Ali Munir: Ayo Kerja Untuk Sumenep, Tanggalkan Semua Kepentingan

News | Politik | Jumat, 30 Agustus 2019 - 17:32 WIB

Jumat, 30 Agustus 2019 - 17:32 WIB

SUMENEP, seputarajatim.com– Sebanyak 50 anggota DPRD Sumenep periode 2019-2024 resmi dilantik dan telah bekerja. Para wakil rakyat akan mengabdikan dirinya selama 5 tahun untuk…

ACHMAD FAUZI: Undang-Undang Pesantren akan melindungi dan menumbuhkembangkan segala potensi yang dimiliki Para Kyai dan Santri di Kabupaten Sumenep. (dok/ Didik/ SJ foto)

Politik

Achmad Fauzi: Saya Sedang Mempertimbangkan Nama-Nama Wakil

Politik | Kamis, 29 Agustus 2019 - 18:51 WIB

Kamis, 29 Agustus 2019 - 18:51 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– Persiapan menuju kontestasi Pilkada di Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, terus bergeliat. Partai Politik di daerah terus bekerja untuk merumuskan bakal calon kepala…

Nyai Hj. Dewi Khalifah ditemui Herman Dali Kusuma, saat berada di Gedung DPRD Sumenep, Jawa Timur, Senin, 26/08/2019. (dik/ SJ foto)

Politik

Nyi Eva: Wajar Saja Tokoh Agama Lebih Disukai Maju Pilkada

Politik | Selasa, 27 Agustus 2019 - 00:15 WIB

Selasa, 27 Agustus 2019 - 00:15 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– Dewi Khalifah atau yang akrab disapa Nyi Eva memastikan diri maju dalam pemilihan kepala daerah Kabupaten Sumenep tahun tahun 2020 mendatang. Menjadi…

Acara ngopi bareng Mas Wawan penuh dengan keakraban, Kamis malam, 22/08/2019. (fah/ SJ foto)

Politik

Ngopi Bareng Mas Wawan Penuh Keakraban

Politik | Jumat, 23 Agustus 2019 - 00:30 WIB

Jumat, 23 Agustus 2019 - 00:30 WIB

SIDOARJO, seputarjatim.com– Suasana hangat begitu terasa dalam acara ngopi bareng Mas Wawan, yang digelar di Lampu Merah Cafe, Kota Sidoarjo, Kamis, 22/08/2019 malam. Acara…

Suasana Pelantikan Anggota DPRD Sumenep Periode 2019-2024 di Pendopo Keraton Sumenep, Jawa Timur, Rabu, 21/08/2019. (dik/ SJ foto)

Politik

50 Anggota DPRD Sumenep Resmi Dilantik

Politik | Rabu, 21 Agustus 2019 - 14:32 WIB

Rabu, 21 Agustus 2019 - 14:32 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– 50 Anggota DPRD Sumenep periode 2019-2024 resmi dilantik di Pendopo Keraton, Kota Sumenep, Jawa Timur, Rabu, 21/08/2019. Pelantikan ini dihadiri pejabat Forkopimda,…

EKSPRESI : Darul Hasyim Fath didampingi keluarga kecilnya dalam pelantikan Anggota DPRD Sumenep, Rabu, 21/08/2019. (dik/SJ foto)

Politik

Darul Hasyim Fath, Wakil Rakyat Pulau Terjauh

Politik | Rabu, 21 Agustus 2019 - 12:48 WIB

Rabu, 21 Agustus 2019 - 12:48 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– Sederhana, kritis, bandel namun cerdas, ciri inilah yang melekat pada sosok Darul Hasyim Fath, Anggota DPRD Sumenep utusan PDI Perjuangan yang berasal…

Aktivis GMNI Cabang Sumenep berunjukrasa di momen pelantikan Anggota DPRD Sumenep yang baru, Rabu, 21/08/2019. (dik/SJ foto)

Politik

GMNI Demo Pelantikan Anggota DPRD Sumenep

Politik | Rabu, 21 Agustus 2019 - 11:44 WIB

Rabu, 21 Agustus 2019 - 11:44 WIB

SUMENEP, seputarjatim.com– Puluhan aktivis Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Sumenep berunjukrasa menuntut perbaikan masalah sosial yang sedang dihadapi warga Sumenep, Rabu, 21/08/2019. Demo…

Suasana pertemuan Forkopimda Jombang dan mahasiswa Papua di Jombang, Selasa, 20/08/2019. (mufid/ SJ foto)

Politik

Forkopimda Jamin Keamanan Warga Papua di Jombang

Politik | Selasa, 20 Agustus 2019 - 17:12 WIB

Selasa, 20 Agustus 2019 - 17:12 WIB

JOMBANG, seputarjatim.com– Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Jombang, Jawa Timur, menjamin keamanan mahasiswa Papua yang sedang belajar di kota santri. Hal tersebut diungkapkan…

Barang bukti uang yang diamankan dari tangan pelaku. (Son/ SJ foto)

Politik

Jelang Pilkades Serentak, Pelaku Money Politik Ditangkap

Politik | Minggu, 7 Juli 2019 - 23:31 WIB

Minggu, 7 Juli 2019 - 23:31 WIB

Tulungagung, seputarjatim.com– Seorang pelaku money politik berhasil diamankan saat akan membagikan uang kepada warga. Diduga uang tersebut akan dibagikan kepada warga desa, agar memilih…

#kitasemuabersaudara, digelar untuk memupuk kembali tali persahabatan antar warga pascapilpres. Puluhan ribu warga penuhi alun-alun Kota Sidoarjo, Jawa Timur, tempat berlangsungnya acara, Minggu, 07/07/2019. (Fah/ SJ foto)

Politik

Puluhan Ribu Warga di Sidoarjo Gelorakan “KitaSemuaBersaudara”

Politik | Minggu, 7 Juli 2019 - 23:02 WIB

Minggu, 7 Juli 2019 - 23:02 WIB

Sidoarjo, seputarjatim.com– Jaga kondusifitas kamtibmas dan menguatkan persatuan bangsa, Minggu, 07/ 07/ 2019, berlangsung olahraga bersama dengan tema #KitaSemuaBersaudara, Mari Bersatu Bangun Indonesia, di…

dok. Sortasi Surat Suara Pemilu di gudang KPU Sumenep, Jawa Timur. (Budi/ SJ foto)

Politik

EDITORIAL: Tak ada yang cocok, Jadi Bupati Sumenep!

Politik | Sabtu, 6 Juli 2019 - 15:27 WIB

Sabtu, 6 Juli 2019 - 15:27 WIB

Seputarjatim.com– Tak ada yang cocok, menjadi bupati Sumenep! Kalimat ini yang dilontarkan Amin, pemuda warga Desa Kalianget, Kecamatan Kalianget, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, Sabtu,…

Gedung Mahkamah Konstitusi. (dok)

Politik

Pakar Hukum Minta Warga Hargai Putusan MK

Politik | Kamis, 27 Juni 2019 - 11:43 WIB

Kamis, 27 Juni 2019 - 11:43 WIB

Jakarta, seputarjatim.com- Pakar hukum pidana Indriyanto Seno Adji meminta semua pihak menghargai putusan yang akan dibacakan Mahkamah Konstitusi terkait perselisihan hasil Pilpres. Pihak yang…